Souvenir Telur Set Marmer – Kerajinan dengan bahan batu alam memang sangat beragam dan tidak ada habisnya. Setiap harinya selalu bermunculan inovasi-inovasi terbaru untuk menciptakan kerajinan yang selalu update dan unik. Pabrik Marmer Tulungagung merupakan salah satu produsen kerajinan marmer dan onyx yang telah menghasilkan ribuan kerajinan yang digandrungi oleh masyarakat. Salah satu kerajinan sederhana tetapi unik adalah Souvenir Telur Onyx yang akan saya bahas kali ini.
Souvenir Telur Set Marmer | Kerajinan Telur Onyx
Kerajinan telur ini terbuat dari bahan onyx yang sangat mengkilap. Batu Onyx memang sangat favorit digunakan sebagai bahan dasar sebuah kerajinan. Tekstur dan seratnya yang sangat cantik dapan menghasilkan kerajinan berkualitas. Bahan Onyx ini sangat bening dan menariknya lagi dapat menembus cahaya. Jika anda menyoroti kerajinan telur Set Onyx ini menggunakan senter maupun lampu maka akan nampak berpijar. Pastinya anda akan terkagum dengan kerajinan bahan onyx seperti telur set ini.
Souvenir Telur Marmer memiliki ukuran yang bervariasi. Ada ukuran besar yang terdiri mulai dari 5 telur, dan ukuran sedang yang berisi kisaran 10 telur. Hiasan Telur Onyx ini dapat memperindah suasan ruangan anda karena kerajinan ini terbuat dari bahan alam. Bahan batu alam akan menambah kesan ruangan anda menjadi lebih natural dan klasik. Pastinya anda menginginkan suasana rumah yang indah, nyaman dan tentram tambahkan kerajinan telur set ini pasti akan lebih maksimal.
Bintang Antik Sejahtera memproduksi kerajinan batu alam dengan bahan-bahan berkualitas. Kami adalah pengrajin tangan pertama, bukan tangan kedua atau seteerusnya, Jadi barang yang anda dapatkan dari kami sudah pasti lebih berkualitas dan harganya lebih oke dari yang lain. Banyak sekali kerajinan ready stock di galeri kami. Jika anda ingin melihat koleksi kerajinan kami, anda juga dapat berkunjung di alamat Jl. Kanigoro gang 4 No 35 Blumbang, Campurdarat, Tulungagung. bagi anda yang jauh dari Kota Marmer, anda tidak perlu khawatir karena Bintang Antik Sejahtera merupakan layanan marmer online aman, murah dan terpercaya. Sehingga anda dapat memesan kerajinan kami melalui telepon, email, maupun whatsapp dan kerajinan siap dikirim sampai ke rumah anda.